Bagaimana cara menggunakan fitur Seasonality di aplikasi?
Fitur Seasonality berfungsi untuk mengetahui kecenderungan performa suatu indeks atau saham setiap bulan dari tahun ke tahun. Dengan fitur ini, kamu dapat mengetahui kapan musim-musim atau momentum yang tepat untuk indeks maupun saham pilihan kamu dapat memaksimalkan profit dan meminimalisir resiko.
Klik ikon Search di menu bar bagian bawah, lalu ketik nama emiten yang ingin dianalisis

Setelah masuk ke halaman perusahaan, pilih menu Seasonality pada menu bar di bawah tombol Buy

Pada keterangan waktu di bawah menu bar, klik ikon dropdown untuk memilih periode performa yang ingin dilihat

Pilih opsi rentang waktu musiman, bisa selama 1 tahun hingga total waktu lamanya perusahaan melantai di bursa

Klik ikon Search di menu bar bagian bawah, lalu ketik nama emiten yang ingin dianalisis

Setelah masuk ke halaman perusahaan, pilih menu Seasonality pada menu bar di bawah tombol Buy

Pada keterangan waktu di bawah menu bar, klik ikon dropdown untuk memilih periode performa yang ingin dilihat

Pilih opsi rentang waktu musiman, bisa selama 1 tahun hingga total waktu lamanya perusahaan melantai di bursa

Diperbarui pada: 13/12/2022
Terima kasih!