Bagaimana cara menggunakan fitur Insider?
Stockbit Insider adalah fitur yang menyediakan informasi transaksi yang dilakukan oleh pemegang saham mayoritas (lebih dari 5%) pada suatu emiten setiap harinya. Selain itu, di Stockbit Insider kamu juga bisa tau kepemilikan dan aktivitas whale atau investor saham dengan modal besar, baik individu atau institusi.
Pergi ke Company Page
Pilih tab Insider

Pergi ke Company Page
Swipe ke kiri lalu pilih tab insider

Informasi mengenai transaksi whale akan di-update setiap hari saat terjadi aktivitas transaksi.
Cara mengakses Stockbit Insider dari Web:
Pergi ke Company Page
Pilih tab Insider

Cara mengakses Stockbit Insider dari Mobile App Stockbit
Pergi ke Company Page
Swipe ke kiri lalu pilih tab insider

Informasi mengenai transaksi whale akan di-update setiap hari saat terjadi aktivitas transaksi.
Diperbarui pada: 13/12/2022
Terima kasih!