Analisa Teknikal dengan Fitur Chartbit dari Stockbit Pro

Lupakan analisa teknikal dengan chart yang jadul di era 90an. Chartbit adalah platform charting profesional dengan real-time data dan design yang modern yang dapat bekerja di web, tablet dan smartphone.
REAL-TIME DATA
Data price di chartbit merupakan data terkini akan harga sahamnya di pasar. Kamu bahkan tidak perlu untuk mereload ulang page charbit, data price akan berubah dengan sendirinya jika ada perubahan data di pasar karena Chartbit terintegrasi langsung dengan server IDX.
CLOUD-SAVE TECHNOLOGY
Hasil gambar dan analisa kamu di chartbit akan secara otomatis tersimpan sebagai cloud data. Artinya, jika kamu kembali membuka chartbit di tempat lain, bahkan menggunakan perangkat lainnya seperti iPad dan tablet, hasil analisa kamu akan langsung dapat dilihat kembali tanpa perlu mengulang analisa.

CUSTOM INDICATOR
Ratusan indikator siap dipakai untuk membantu kamu dalam menganalisa saham. Selain Indikator Analisa Teknikal , terdapat juga Indikator Analisa Fundamental serta Foreign Flow Indicator yang pastinya akan lebih mempertajam analisa kamu.

MASSIVE LIBRARY
Data price Chartbit yang tersedia lebih dari 10 tahun memungkinkan kamu untuk menganalisa jauh ke belakang sehingga kamu dapat lebih mengetahui gambaran trend jangka panjang baik emiten maupun indeks sektoral yang terdapat di BEI.

FUNDAMENTAL DATA
Lengkapi dan pertajam hasil Analisis Teknikal dengan fundamental data emiten terkait yang dapat kamu tambahkan di chartbit

COMPARE SAHAM
Bandingkan performa emiten kamu dengan emiten atau indeks lainnya dari waktu ke waktu, Temukan emiten dengan performa harga yang diatas rata-rata secara mudah.

HOT LISTS
Pantau saham-saham apa saja yang masuk dalam kategori Top Gainers, Top Loser, dan Most Active dari Fitur Chartbit.

RELEVANT NEWS
Dapatkan berita-berita terbaru yang relevan dengan saham yang kamu pantau dari Chartbit dan buat analisa kamu menjadi lebih lengkap.

REAL-TIME CONVERSATION
Diskusikan analisa kamu dengan member lainnya dengan real-time conversation yang terhubung langsung dari Stream Stockbit dengan Chartbit.

Artikel terkait Fitur Chartbit
Cara Menampilkan dan Mengganti Indikator di Chartbit
Indikator Support Resiatance (Pivot Points dan Darvas Box)
Cara Capture Chartbit
Indikator Foreign Flow di Chartbit
Indikator Bandarmology di Chartbit

Diperbarui pada: 13/10/2022

Apakah artikel ini berguna?

Bagikan umpan balik Anda

Membatalkan

Terima kasih!